Saturday, 19 January 2013

HTML To Redirect Or Refresh Page


Dikesempatan kali ini yang akan saya bahas adalah kode html untuk memuat ulang atau mereload (refresh/auto refresh) suatu halaman/page, kode html ini merupakan sebuah meta tag jadi harus ditulis atau ditaruh sesudah tag <head> dan sebelum tag </head>. Berikut adalah kodenya:
<meta http-equiv="refresh" content="5"; url="http://artikelmewah.blogspot.com" />
Ket:
  • 5 adalah jedah waktu sebelum halaman di refresh, nominal dalam detik.
  • http://artikelmewah.blogspot.com adalah url yang akan dibuka ketika halaman di refresh
  • Jika ingin mengalihkan/redirect ke halaman lain silahkan ketikkan url/alamatnya dengan disertai http://. Jika hanya sekedar merefresh halaman isi saja dengan #
Sekian dari saya, semoga bermanfaat.

HTML CODE TRICKS AND TIPS

No comments:

Post a Comment

Katakan pendapatmu tentang ini dan bagikanlah ke lainnya jika kamu suka artikel mewah ini.