Saturday 28 January 2012

Bagaimana Cara Share Atau Membagikan Link Ke Halaman/FansPage Facebook Hanya Dengan Menggunakax Handphone (HP)

Sudah lama fajar mau share ini tapi akhir-akhir ini fajar jadi ga ada waktu buat ngetik artikel, maklum lah sudah kelas tiga dan mulai pengayaan. Jadi, mungkin beberapa minggu (mungkin 2-4 bulanan) bakal bolong-bolong artikelnya.
Mungkin bagi kita yang ga punya PC pengen banget mengshare link dari blog kita ke fanspage/halaman facebook blog kita melalui HP, ok berikut caranya langsungnya (udah login).
Liat pages you admin, udah muncul daftar klik fp blog kamu dan ganti m dengan www. Contoh
http://m.facebook.com/profile.php?id=xxxx Jadi http://www.facebook.com/profile.php?id=xxxx terus klik use facebook as MYBLOG(fp blog sobat). Baru sekarang ke blog sobat dan bagikan deh linknya, gampangkan?

tapi berhubung facebook mobile tidak mensupport cara ini, kadang beberapa waktu cara diatas tidak bisa. Tapi fajar jarang gagal menggunakan cara diatas.
Next artikel, cara liat no id facebook. Baca yah sobat, bye.

4 comments:

  1. baru tahu neh caranya. coba ah. eh gan, tautan tulisan yg diikutin di lomba exis kok gak bisa dibuka, broken link deh kayaknya. sukses selalu, gan

    ReplyDelete
  2. Tp skrg agak susah, ada step yg msti dtmbah kya'a...
    Btw ga broken link kok, http://artikelmewah.blogspot.com/2012/01/axis-eksis-dengan-internet.html linknya, masih jalan... Tapi makasih yah :)

    ReplyDelete
  3. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete

Katakan pendapatmu tentang ini dan bagikanlah ke lainnya jika kamu suka artikel mewah ini.